Cara Penulisan Contoh Surat Pernyataan

0

Selamat datang di IDNOffice.my.id, Situs yang menyediakan berbagai macam tutorial, tips dan trik microsoft Office serta keperluan file kantor anda terlengkap di Indonesia. Selain itu, Anda juga bisa mengunduh berbagai macam Contoh Surat Bisnis, Surat Dinas, Surat Izin, Surat Kuasa, Surat Lamaran Kerja, Surat Pemberitahuan, Surat Penawaran, Surat Pengunduran Diri, Surat Peringatan, Surat Perjanjian, Surat Pernyataan, Surat Resmi, Surat Undangan dll dengan berbagai macam format sesuai kebutuhan.

Berikut ini adalah Cara Penulisan Contoh Surat Pernyataan - .
Download Kumpulan Contoh Surat Template DOC, PPT, PDF AI, CDR, EPS, SVG, PNG, atau JPEG di IDNOffice.my.id. Download Contoh Surat Bisnis, Surat Dinas, Surat Izin, Surat Kuasa, Surat Lamaran Kerja, Surat Pemberitahuan, Surat Penawaran, Surat Pengunduran Diri, Surat Peringatan, Surat Perjanjian, Surat Pernyataan, Surat Resmi, Surat Undangan,Template undangan, template desain, serta semua keperluan kantor anda secara gratis all format. Download logo vector format lengkap.
Surat pernyataan merupakan sebuah surat yang digunakan untuk menerangkan sebuah hal, kondisi atau keadaan tertentu. Surat pernyataan ini bisa bersifat individu dan bisa juga kelompok. Tergantung kegunaan dari surat pernyataan tersebut. Terkadang surat pernyataan juga sering digunakan untuk menyatakan sudah melakukan kegiatan tertentu atau belum. Ada banyak sekali contoh surat pernyataan yang bisa anda contoh penulisnya. Ada surat pernyataan jual beli, keterangan kerja, pengunduran diri, dan masih banyak lainnya.

Contoh-Surat-Pernyataan

Ketika ingin membuat surat pernyataan, anda harus tahu tujuan anda membuat surat pernyataan tersebut. Karena setiap surat pernyataan satu sama lainnya mempunyai sedikit format penulisan yang berbeda. Ketika membuat surat pernyataan, anda harus mengetahui kaidah dan tata cara penulisan yang benar. Supaya surat pernyataan tersebut dapat diterima dan memberikan keterangan dengan benar. Untuk surat pernyataan biasanya akan ada materai. Terutama untuk surat pernyataan jual beli atau perjanjian yang penting.

Membuat Surat Pernyataan


Pada kesempatan kali ini saya akan memberikan beberapa contoh surat pernyataan. Antara lain surat pernyataan diri, surat kesanggupan kerja dan surat perjanjian jual beli.

Contoh Surat Pernyataan Kesanggupan

No. 002/SPK/III/2015

Saya yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : Denny Prasetyo
Jenis Kelamin : Laki-laki
Tempat / Tgl. Lahir : Bandung, 10 April 1981
No. KTP : 0000 1234 5678 9102
Alamat : Jl. Buah Batu No. 10 Demak

Dengan ini menyatakan sanggup untuk diposisikan sebagai staff manajemen PT. Puncak Jaya Instrument. dan melepaskan jabatan sebelumnya, yaitu sebagai staff marketing.

Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya dan atas kemauan saya sendiri tanpa ada paksaan dari pihak manapun.

Demak, 11 Maret 2015

Pembuat pernyataan,
Tanda tangan + materai



Denny Prasetyo



Contoh Surat Pernyataan Hutang

Saya yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : Andi Wijaya
No. KTP : 1234 5678 9123 4563
Alamat : Jl. Rejosari No.45H, Kudus

Dengan ini menyatakan:

1. Bahwa, pada tanggal___________ saya telah melakukan peminjaman uang kepada saudara ____________sebesar Rp. 75.000.000 (tujuh puluh lima juta rupiah) dan berjanji akan mengembalikan pinjaman tersebut dalam jangka waktu 90 (sembilan puluh) hari atau jatuh tempo pada tanggal ___________
2. Bahwa, sampai dengan tanggal jatuh tempo tersebut ternyata saya belum memiliki kemampuan untuk mengembalikan pinjaman saya kepada saudara ______________
3. Bahwa, dengan ini saya memohon keringanan kepada saudara _________ agar diberi perpanjangan jangka waktu untuk melunasi pinjaman saya tersebut untuk selama 30 (tiga puluh hari) lagi atau jatuh tempo pada tanggal __ _________ _____

4. Bahwa, dalam hal saya tidak dapat melunasi pinjaman saya tersebut sampai dengan perpanjangan jangka waktu tersebut sebagaimana dimaksud Butir 3, maka saya bersedia mempertanggungjawabkan pinjaman saya tersebut secara hukum.

Tujuan Dari Surat Pernyataan

Secara umum surat pernyataan mempunyai format yang hampir sama. Cuma ada sedikit perbedaan pada isi pernyatannya. Isi pernyataan harus disesuiakan dengan tujuan dari surat pernyataan tersebut. Melihat pentingnya surat pernyataan, maka harus di tulis sebaik mungkin dan sejujurnya. Ini akan membantu anda ketika ada suatu masalah nantinya dalam surat pernyataan tersebut. Jadi jangan sampai anda melewatkan isi dari surat ini dan tulis dengan sebaik mungkin.

Sekarang anda sudah mengetahui bagaimana menulis contoh surat pernyataan yang baik dan benar. Semoga contoh-contoh yang saya berikan diatas bisa memberikan manfaat buat anda yang sedang bingung bagaimana menulis surat pernyataan. Surat pernyataan mempunyai fungsi yang sangat penting. Maka dari itu harus di tulis sebaik mungkin dan benar-benar diteliti setiap penulisan dengan benar. Demikian artikel kali ini, semoga bisa memberikan informasi yang bermanfaat buat anda.


 

Bingung cara mengunduh? Baca tata Cara Unduh Contoh Surat Bisnis, Surat Dinas, Surat Izin, Surat Kuasa, Surat Lamaran Kerja, Surat Pemberitahuan, Surat Penawaran, Surat Pengunduran Diri, Surat Peringatan, Surat Perjanjian, Surat Pernyataan, Surat Resmi, Surat Undangan,Template undangan, template desain, logo dll di situs ini. Gunakan fitur pencarian atau gunakan Sitemap untuk mempermudah pencarian logo, poster, banner, spanduk, id card, kartu nama, twibbon, dll di situs ini.
Not sure how to download? Read system How to Download Examples of Business Letters, Official Letters, Permits, Power of Attorney, Job Application Letters, Notification Letters, Offer Letters, Resignation Letters, Warning Letters, Agreement Letters, Statement Letters, Official Letters, Invitation Letters, Invitation Templates, design templates, logos etc. on this site. Use the search tool or use Sitemap to make finding Official Letters, Permits, Power of Attorney, Job Application Letters, Notification Letters, Offer Letters, Resignation Letters, Warning Letters, etc. on this site.
Lihat Ketentuan Layanan sebelum Anda mengunduh contoh surat, Anda dianggap setuju dengan ketentuan tersebut setalah mengunduh contoh surat di situs ini. Jika ada kesalahan tautan unduhan, mohon laporkan ke admin melalui halaman Formulir Kontak agar dapat segera diperbaiki.
See Terms of Service before you download the logo, you are deemed to agree with these terms after downloading the Official Letters on this site. If there is an error in the download link, please report it to the admin via the Contact Form page so that it can be fixed immediately.

Post a Comment

0 Comments
* Please Don't Spam Here. All the Comments are Reviewed by Admin.
Post a Comment (0)

buttons=(Accept !) days=(20)

Our website uses cookies to enhance your experience. Learn More
Accept !
To Top